Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Thumbnail Maker Online

Thumbnail maker - Sering kita jumpai gambar pratinjau atau gambar ilustrasi pada sebuah postingan konten youtube, dan blog. Penggunaan Thumbnails sering digunakan sebagai penarik pengunjung dan sekaligus membarikan gambaran isi konten dari sebuah postingan baik dalam bentuk video atau artikel.

Thumbnails yang sering kita jumpai bukanlah sekedar gambar namun membawakan pesan kepada semua orang akan isi sebuah konten. Dalam proses pembuatannya tentu sangat diperhatikan. Ukuran thumbnail menjadi salah satu yang memerlukan perhatian, agar bisa bekerja optimal. Untuk membuat sebuah thumbnal kita bisa menggunakan aplikasi vektor pc.

  1. Setting Size Thumbnail Maker
  2. Create Thumbnail Youtube

Setting Size Thumbnail Maker 

Proses setting size thumbnails pada thumbnail maker menyesuaikan kebutuhan ya.. agar tidak over size nantinya. Berikut ukuran optimal untuk thumbnail dan background :

Size Thumbnail Youtube = 1280px 720px.
Size Thumbnail Blogger = 1280px 720px.
Size Background Zoom = 16:9 atau 1920px 1080px. 

Proses penentuan size thumbnail maker biasanya dilakukan terlebh dahulu saat awal sesi pembuatan. Alasannya tentunya untuk memudahkan dalam penataan ornamen pendukung yang digunakan.

Create Thumbnail Youtube 

Thumbnail Youtube  sebnenarny tanpa harus melakukan custom juga sudah secara otomatis muncul dengan sendirinya. Namun terkadang tidak dapat menjelaskan secara penuh akan isi dari videonya sehingga untuk menangani hal tersebut pemilik video perlu melakukan custom thumbnail. Selain itu juga untuk memberikan daya tarik pengunjung dong.

Untuk create thumbnail youtube bisa dilakukan secara online ataupun offline.

Cara membuat thumbnail Youtube Online

Nggak perlu ribet untuk membuat sebuah thumbnails youtube. Berikut cara membuat thumbnail youtube secara online :

Cara membuat thumbnail youtube dengan Canva

  • Login pada situs Canva apa bila belum silahkan registrasi terlebih dahulu secara free bisa menggunakan Facebook atau Google.
  • Cari Youtube Thumbnail.
  • Explore Template pilih sesuai dengan yang diinginkan kemudian klik start design.
  • Silahkan customize tempate yang telah dipilih untuk disesuaikan dengan keinginan mulai dari font, icon, foto, dan ornamen pendukung lainya. Setelah selesai.
  • Terakhir silahkan save.

Cara membuat thumbnail youtube dengan Picmaker

Cara membuat thumbnail youtube dengan Picmaker

Untuk menggunakan Pickmaker cukup mudah bisa menggunakan versi gratis atau yang berbayar dengan kisaran harga $9.95 - $25 per bulan.

  • Kunjungi situs https://www.picmaker.com/
  • Pilih youtube thumbnail pada dashboard
  • Selanjutnya biisa menggunaan templates atau menggunakan blank.
  • Desain sesuai yang akan digunakan
  • Download Image

Cara membuat thumbnail youtube dengan Visme

Cara membuat thumbnail youtube dengan Visme

Untuk mengguanakan bisa menggunakan versi free / premium dengan kisaran harga $12.25 - $59.00 per Bulan.

  • Kunjungi url situs visme https://www.visme.co/
  • Setelah itu pilih Social Graphics
  • Pilih Youtube Thumbnails
  • Pilih template yang telah disediakan atau bisa menggunakan blank template
  • Customize sesuai keinginan
  • Download image


 

Post a Comment for "Thumbnail Maker Online"